Kec. Bojongsari
Kab. Purbalingga - Jawa Tengah
Hari ini | : | 147 |
Kemarin | : | 139 |
Total | : | 11.614 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 18.222.226.15 |
Browser | : | Mozilla 5.0 |
Identitas
Desa
Aparatur
Desa
Ruang
Lapor
Nama Desa | : | Patemon |
Kode Desa | : | 3303142005 |
Kecamatan | : | Bojongsari |
Kode Kecamatan | : | 330314 |
Kabupaten | : | Purbalingga |
Kode Kabupaten | : | 3303 |
Provinsi | : | Jawa Tengah |
Kode Provinsi | : | 33 |
Kode Pos | : | 53362 |
SUGIYONO
ROITO DWI WIRYODIHARJO
TRI FEBRIYANTO
ANTAR WINARSO
BHAKHTIAR NUR RAMADHAN
EKO BUDI PRIYONO
ERIK SILVANO
GIANTO
SUTOMO
PUTRANTO JOKO PAMUNGKAS
SUPRIYONO
HERIYANTO
ARIF PURWANTO
Layanan Pengaduan
Jl. Raya Desa Patemon, RT 02 RW 03 Kec. Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah 53362, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga - Provinsi Jawa Tengah
TRI FEBRIYANTO | 15 Agustus 2024 | 22 Kali dibuka
TRI FEBRIYANTO
15 Agustus 2024
22 Kali dibuka
patemon-purbalingga.desa.id
Dalam upaya meningkatkan nilai perekonomian di Desa Patemon, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga. tentunya harus di iringi oleh faktor penunjang yang memadai, Salah satunya dengan pembangunan akses Jalan desa.
Pembangunan infrastruktur jalan rabat beton menjadi penunjang aktivitas masyarakat di desa, Dengan demikian Masyarakat akan dengan mudah melakukan aktivitas kegiatan usahanya.
Pemerintah Desa Patemon memprioritaskan Pembangunan Jalan Rabat Beton dan Talud RT. 002 RW. 009 Dusun V, Desa Patemon, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga yang saat ini sudah dilaksanakan dan telah sampai pada tahap Pengecoran.
Pembangunan jalan rabat beton Dan Talud tersebut dikerjakan dengan biaya senilai Rp. 51.725.000,- dengan pelaksana Tim Pelaksana Kegiatan (TPK).
Adapun dana tersebut yang bersumber dari Dana Desa Desa Patemon Tahun Anggaran 2024.
Pembangunan jalan rabat beton dan Talud yang berada didusun V Desa Patemon ini sangat penting sekali bagi masyarakat, dikarenakan jalan tersebut jalan yang digunakan untuk sarana transportasi hasil Umkm dan pertanian bagi masyarakat sekitar.
Kepala Desa Patemon Sugiyono mengungkapkan, Jalan tersebut merupakan jalan arteri dan merupakan jalur akses yang digunakan warga sekitar untuk kegiatan sehari-hari,dan jika rusak yang berdampak menghambatnya aktivitas warga sehari-hari yang melewati jalan tersebut.
Semoga Pembangunan jalan rabat beton dan Talud ini dapat bermanfaat bagi masyarakat dan dapat meningkatkan kualitas perekonomian masyarakat khususnya di Desa Patemon.
Populasi
SUGIYONO
ROITO DWI WIRYODIHARJO
TRI FEBRIYANTO
ANTAR WINARSO
BHAKHTIAR NUR RAMADHAN
EKO BUDI PRIYONO
ERIK SILVANO
GIANTO
SUTOMO
PUTRANTO JOKO PAMUNGKAS
SUPRIYONO
HERIYANTO
ARIF PURWANTO
Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah
Latitude | : | -7.349272597918311 |
Longitude | : | 109.36511992803871 |
Desa Patemon, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga - Jawa Tengah
Jl. Raya Desa Patemon, RT 02 RW 03 Kec. Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah 53362
Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga - Jawa Tengah 53362
Kirim Komentar